Cara Ganti gambar latar Google

Gambar Latar Google??? Mungkin sebagian Browser telah mengetahui cara mengganti Latar Google, namun kali ini saya bahas untuk yang newbie nya. sekalian pengenalan.. ^_^...
Dibawah ini contoh dari salah satu screenshot punya ane Latar Google.


Berikut langkahnya agan-agan sekalian:




  • Buka Mozila di komputer anda sekalian
  • Pada AddressBar Ketik http://www.google.com atau Google.com juga bisa 
  • Maka hasilnya akan seperti ini 


  • Kemudian Klik Tulisan GANTI GAMBAR LATAR  pada sudut Kiri Bawah seperti gambar Berikut tanda Lingkaran MERAH  :


  • Pada saat Meng KLIK maka anda akan dialikan Untuk Memasukkan User Accont Google ada

  • Sign In Google Member account anda atau bisa juga dengan Sign in dari Gmail.com, Apabila belum ada account silahkan Daftar Terlebih dahulu .
  • Setelah SignIn lalu  pada sudut kiri pada line HITAM terdapat Nama user SignIn yang anda Gunakan(tandanya berhasil SignIn)
  • Lalu klik kembali Klik Tulisan GANTI GAMBAR LATAR  pada sudut Kiri Bawah
  •  lalu akan muncul gambar berikut :


  • Pada Gambar diatas terdapat pilihan:  

  1. Galeri Publik : Semua gambar di Publik Google
  2. Foto di Web Picasa Anda : Kumpulan Foto Picasa yang terdapat di Picasa Anda
  3. Pilihan Terakhir Anda : Gambar yang pernah anda jadikan Latar Sebelumnya
  4. Tidak ada Latar : Tampilan Default Google
  • Bila anda mempunyai gambar dari Web Picasa silahkan gunakan Foto di Web Picasa Anda atau memcari dari gambar dari galeri publik Google.
  • Jika ingin Memakai gambar yang ada didalam komputer anda silahkan anda upload terlebih dahulu ke  Picasa  web Album 
   
Langkah selanjutnya 
  • Yang saya gunakan opsi dari   >Foto di Web Picasa Anda< maka akan muncul gambar seperti berikut :



  • Klik pada gambar pilihan anda lalu klik tombol PILIH, maka ending hasilnya sebagai berikut :


  • Selesai selamat mencoba

Catatan : Latar Google akan muncul apabila anda telah SignIn terlebih dahulu

This entry was posted in by Olvandra. Bookmark the permalink.

Leave a Reply

Silahkan Tulis Komentar Anda, Sopan dan Berwibawa