Pada banyak pembuatan aplikasi yang di buat, setiap komponen memiliki Properties nya masing-masing,
contohnya : Tlabel- Caption, TEdit-Text, TPanel-Caption, TMemo-Text, dll. Inti dari semua contoh tersebut kita dapat memanggil suatu komponen dengan mengganti isi dalam suatu caption atau Text dengan mengconversi dari tipe data STRING, INTEGER, REAL, CURRENCY, Dll..
Dalam kasus ini saya bahas mengenai cara Membuat Bilangan bertitik pada TEDIT, Seperti yang banyak kita lihat pada APLIKASI-APLIKASI Swalayan dan lain-lain yang bersifat UANG.
dalam suatu penyimpanan Database tidak bisa membaca tipe data string yang di masukkan ke currency.
Contoh :
SELANJUTNYA ke pokok permasalahan :
contoh tampilan dibawah ini adalah menjelaskan tipe data yang bersifat STRING DAN CURRENCY
contohnya : Tlabel- Caption, TEdit-Text, TPanel-Caption, TMemo-Text, dll. Inti dari semua contoh tersebut kita dapat memanggil suatu komponen dengan mengganti isi dalam suatu caption atau Text dengan mengconversi dari tipe data STRING, INTEGER, REAL, CURRENCY, Dll..
Dalam kasus ini saya bahas mengenai cara Membuat Bilangan bertitik pada TEDIT, Seperti yang banyak kita lihat pada APLIKASI-APLIKASI Swalayan dan lain-lain yang bersifat UANG.
dalam suatu penyimpanan Database tidak bisa membaca tipe data string yang di masukkan ke currency.
Contoh :
- STRING 1.000.000 <<< TEDIT
- CURRENCY 1000000 <<<< DATABASE
SELANJUTNYA ke pokok permasalahan :
contoh tampilan dibawah ini adalah menjelaskan tipe data yang bersifat STRING DAN CURRENCY
Pada Event = Edit2.Onchange, Isi code seperti berikut
Listing Lengkapnya :
===============LISTING=================
unit Unit1;
interface
uses
Windows, Messages, SysUtils, Variants, Classes, Graphics, Controls, Forms,
Dialogs, StdCtrls, ExtCtrls;
type
TForm1 = class(TForm)
Edit1: TEdit;
Edit2: TEdit;
Label1: TLabel;
Label2: TLabel;
Bevel1: TBevel;
procedure Edit2Change(Sender: TObject);
procedure Edit1Change(Sender: TObject);
private
{ Private declarations }
public
{ Public declarations }
end;
var
Form1: TForm1;
implementation
{$R *.dfm}
procedure TForm1.Edit2Change(Sender: TObject);
var
Rp: string;
Rph: Currency;
begin
Rp := Edit2.Text;
Rp := StringReplace(Rp,',','',[rfReplaceAll,rfIgnoreCase]);
Rp := StringReplace(Rp,'.','',[rfReplaceAll,rfIgnoreCase]);
Rph := StrToCurrDef(Rp,0);
edit2.Text := currtostr(Rph);
edit2.SelStart := length(edit2.text);
end;
procedure TForm1.Edit1Change(Sender: TObject);
var
Rp: string;
Rph: Currency;
begin
edit2.Text:=edit1.Text;
Rp := Edit1.Text;
Rp := StringReplace(Rp,',','',[rfReplaceAll,rfIgnoreCase]);
Rp := StringReplace(Rp,'.','',[rfReplaceAll,rfIgnoreCase]);
Rph := StrToCurrDef(Rp,0);
edit1.Text := FormatCurr('#,###',Rph);
edit1.SelStart := length(edit1.text);
end;
end.
================END CODE===================
Pass Rar = andrajustone
solusi ketika kita ingin mengubah dengan mengedit isi di edit1 bagaimana? karena kursor akan selalu terletak di depan.
BalasHapusmaksudnya kursor mau berada di ujung , ni gan caranya tinggal tambahin aja script ini pada event OnkeyPress. silahkan kembangkan lagi.
Hapuscontoh :
===============
procedure TForm1.Edit1KeyPress(Sender: TObject; var Key: Char);
begin
if key=#13 then
begin
Edit2.setfocus;
Edit2.SelStart := Length(Edit2.Text);
end;
end;
===================
maaf telat bls komentarnya, lagi ada kesibukan ...